Jadwal Pendaftaran Jalur Mandiri (Utama) UNLAM

AsikBelajar.Com | Bagi yang belum berhasil masuk Unlam melalui jalur SNMPTN dan jalur SBMPTN harap jangan berkecil hati apalagi putus asa. Universitas Lambung Mangkurat (ULM) melalui jalur Mandiri (Utama) masih menerima kalian untuk tahun ajaran 2017/2018.

ULM akan menerima mahasiswa baru untuk S1 dan S2 melalui jalur mandiri melalui web seperti terlampir di bawah ini:
  1. Untuk S1 Reguler Lulusan SMA tahun 2015, 2016, dan 2017 harap mendaftar online melalui alamat (URL): admisi.unlam.ac.id
  2. Untuk S2 mendaftar di laman: admisipasca.unlam.ac.id
  3. Untuk S1 Jalur Ekstensi dan Alih Jenjang dapat mendaftar di laman: utama.unlam.ac.id
Untuk mengetahui jadwal dan informasi penting lainnya dapat dilihat dalam brosur di bawah ini..!
Semoga info ini bermanfaat.

Post a Comment

3 Comments

  1. Alamat admisi.unlam.ac.id kok gak bisa di buka ya

    ReplyDelete
  2. Alamat admisi.unlam.ac.id kok gk bisa di buka ya

    ReplyDelete
  3. Tulisan tanggal dll kurang jelas. Kekecilan tp kalo dizoom jd buram

    ReplyDelete

Berikan Komentar Terbaik Anda Disini [NO SPAM, SARA n PORN]. Terima Kasih