1. Blog tetap update sesuai jadwal tanggal walaupun kita tidak online/update artikel.
2. Pageview tidak anjlok walaupun kita sedang sibuk mengerjakan pekerjaan lain atau kita asyik liburan bersama keluarga.
3. Penghasilan tetap stabil (bagi anda pelaku bisnis Publisher AdSense).
4. Kita dapat memanfaatkan mood ide yang ada dengan membuat postingan.
5. Dapat membuat postingan dalam jumlah banyak yang disebabkan karena bahan postingan kita dapatkan.
So, bagaimana langkah atau tahapan membuat postingan terjadwal sesuai kehendak yang kita inginkan? Inilah caranya:
1. Buatlahlah artikel posting seperti biasa sebanyak-banyaknya.
2. Klik Jadwal/Schedule di sisi kanan artikel untuk membuka fitur jadwal yang akan kita atur. Seperti gambar di bawah:
3. Dan tentukan tanggal dan waktu publishnya, dengan cara mengklik tanggal yang anda anggap artikel siap publish. Perhatikan gambar berikut:
4. Jika semuanya sudah sesuai dengan yang kita maui, maka klik tombol “Selesai”.
5. Hasil postingan yang sudah dijadwalkan akan terlihat seperti gambar di bawah ini:
Jika masih ada yang kurang jelas, dapat ditanyakan melalui kolom komentar di bawah postingan ini, kami akan menjawab semampunya. Semoga postingan ini bermanfaat.
Leave a Reply